Sabtu, 27 April 2013

Pengetahuan Dasar Sensor pada Industri



Pengetahuan Dasar Sensor pada Industri
Beberapa  macam type "SENSOR"

Sensor :
  1. Limit Switch
  2. Inductive Proximity Sensor
  3. Capacitive Proximity Sensor
  4. Ultrasonic Proximity Sensor
  5. Photoelectric Sensor
Penggunaan Sensor
Pendahuluan
Tujuan bab ini anda bisa:
  • Mengetahuai kelebihan,kekurangan, dan penggunaan : limit switch, photoelectric sensor, inductive sensor,capacitive sensor, dan ultrasonic sensor
  • Mengetahui prinsip-prinsip design dan operasi:
mechanical limit switch ,inductive, capacitive, ultrasonic, dan photoelectric sensors
  • Bisa mengetahui persamaan dan perbedaan sensor-sensor tsb
  • Memilih type sensor sesui kebutuhan yg  sesuai dgn  material  dan  jarak  benda yang akan di sensor.
1. Sensor Limit  Switch
sensor limit switch adalah berupa alat mekanik yang menggunakan  kontak pisik
untuk mendetect ada tidaknya  sebuah benda (target).
sensor limit switch
Ketika  target menyentuh actuator, actuator  berputar dari  posisi normal ke posisi kerja. Hal ini mengaktifkan  kontak di switch body.
Ada 2 jenis konfigurasi kontak  di limit switch:
  1.  single-pole, double-throw (SPDT)
  2.  double-pole,double-throw (DPDT)
single dan double
Beberapa Type aktuator yang ada disesuaikan dengan kebutuhan dilapangan
type actuator
2. Inductive Proximity Sensor
Inductive proximity sensor  menggunakan medan electromagnetic untuk mendetect ada tidaknya  object logam/metal.
cara kerja sensor induksi
beberapa bentuk Inductive Proximity
Inductive Proximity
3. Capacitive proximity sensor
Capacitive proximity sensor  menggunakan medan electrostatic  untuk mendetect ada tidaknya  object  benda padat apa saja,berupa  logam atau bukan logam.
Cara kerja :
cara kerja Capacitive Proximity Sensor
Target yang bisa dideteksi Logam dan non logam
deteksi logam dan nonlogam
Salah satu  penggunaan  capacitive proximity sensor adalah mendeteksi  level cairan dalam botol melalui penghalang . Contoh, air mempunyai  dielectric yg lebih tinggi dari pada plastik .  Sensor dapat membedakan plastic dan mendeteksi cairan.
4. Ultrasonic proximity sensor
Ultrasonic proximity sensor  menggunakan  gelombang suara  untuk mendeteksi  keberadaan object /target.
ultrasonic sensor
5. Photoelectric sensor
Photoelectric sensor  bereaksi pada perubahan cahaya yang diterima.
Reflective atau retroreflective scan
Photoelectric Sensors
True Beam Scan
true beam scan
Contoh Contoh Penggunaan Sensor
Proximity Sensor
proximity sensor sample
Ultrasonic Sensor Sample: 
ultrasonic sensor sample
Photoelectric Sensor Sample
photoelectric sensor sample



Tidak ada komentar:

Posting Komentar